Intinya, ditegaskan Direktur PDAM Tirta Lematang Lahat, dari kebocoran tersebut, akan segera ditindak lanjuti. Diharapkan, peran masyarakatlah yang bisa membantu dalam hal memberikan informasi adanya kebocoran Pipa milik PDAM Tirta Lematang Lahat. “Tidak akan terpantau oleh pihak kita PDAM Tirta Lematang semua, untuk itu, peran serta masyarakat Lahat sangatlah membantu kami dalam mengetahui adanya pipa PDAM Tirta Lematang yang mengalami kebocoran. Terima kasih infonya, dan kami akan segera tindak lanjuti dilapangan,” cetus Anda Wijaya. (Din)
Pipa PDAM Bocor Belum Diperbaiki Halaman 2
Pipa PDAM Bocor Belum Diperbaiki

News Feed
Dapur RM Sederhana Nyaris Terbakar
Lahat|Rabu, 6 Januari 2021, 21:21
Lahat, jurnalsumatra.com – Bagian dapur depan Rumah Makan (RM) Sederhana yang terletak di daerah Lembayung Kecamatan Kota Lahat, Kabupaten Lahat terjadi lebaran, Baca Selengkapnya
Belajar Tatap Muka Ditunda
Lahat|Rabu, 6 Januari 2021, 21:17
Lahat, jurnalsumatra.com – Rencana belajar tatap muka di Kabupaten Lahat terpaksa ditunda. Setelah keluarnya surat edaran bupati Lahat tertanggal 30 Desember 2020 Baca Selengkapnya
Kabag Sumda Laksanakan Giat PBB
Lahat|Rabu, 6 Januari 2021, 21:12
Lahat, jurnalsumatra.com – Demi untuk meningkatkan keterampilan dibidang PBB, usai Apel tadi pagi para personil Polres Lahat, pada Rabu (06/01/2021) , laksanakan Baca Selengkapnya
Komentar