Menurutnya internet dan solusi teknologi informasi, sangat relevan dan mendukung terwujudnya smart regency. Langkah komunikasi dan sosialisasi ini juga memperkuat implementasi program pembangunan infrastruktur internet. “Objek kerjasama adalah pembangunan smart regency dengan ruang lingkup kesepakatan berupa pembangunan Infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi; pengembangan jaringan akses koneksi internet di seluruh wilayah 15 kecamatan dengan membangun Jaringan Fiber Optik langsung Melalui Satelit dan pembangunan pusat digital kreatif. Saat kerjasama diteken pada pertengahan November maka saat itu juga pembangunan jaringan fiber optik di 15 kecamatan mulai dibangun,” dan jaminan dari pihak BUMN Jaringan internet ini sudah bisa aktif diakhir tahun 2022 ini kata dia menjawab pertanyaan awak media. (Rafik Elyas/ril)
Langkah Pasti Pemkab Muba Wujudkan Smart Regency

News Feed
H Toha Tohet Resmi Dilantik Jadi Ketua DPD Partai NasDem Muba Periode 2025-2029
Musi Banyuasin, Sumsel|Minggu, 28 September 2025, 18:27
MUBA, JURNAL SUMATRA – Bupati Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) H M Toha Tohet SH resmi dilantik sebagai Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Baca Selengkapnya
Audiensi dengan Kemenpan RB, Wabup Muba: SAKIP Jadi Motor Percepatan Kesejahteraan Masyarakat
Musi Banyuasin, Sumsel|Selasa, 23 September 2025, 19:46
JAKARTA, JURNAL SUMATRA – Wakil Bupati Musi Banyuasin (Muba) Kyai Rohman melakukan audiensi dengan Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan Baca Selengkapnya
Terkait Pengurusan PTSL, Masyarakat Serasan Jaya Minta Kejelasan BPN
Musi Banyuasin, Sumsel|Selasa, 23 September 2025, 19:42
MUBA, JURNAL SUMATRA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) Umum bersama perwakilan warga Baca Selengkapnya
Polres Muba Amankan Pelaku Tindak Pidana Penganiayaan dan Pengancaman Terhadap Seorang Dokter di RSUD Sekayu
Kriminal, Musi Banyuasin, Sumsel|Senin, 22 September 2025, 13:17
MUBA, JURNAL SUMATRA – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Musi Banyuasin berhasil mengungkap kasus tindak pidana penganiayaan dan pengancaman terhadap seorang dokter Baca Selengkapnya
Sumur Minyak Ilegal Kawasan PT. Hindoli Kembali Terbakar, Pemilik Dikabarkan Keluarga ‘Orang Kuat’ di Muba
Kriminal, Musi Banyuasin, Sumsel|Jumat, 19 September 2025, 19:52
MUBA, JURNAL SUMATRA – Kebakaran sumur minyak ilegal di area perkebunan PT. Hindoli, kesekian kali kembali terjadi. Seperti Rabu (17/9/2025) sekira pukul Baca Selengkapnya
Komentar